'Haa Kok bisa Gitu?'
'Nggak tahu ya, aku cuman maafin si bajingan itu. Aku cuman maafin suamiku yang udah nyelingkuhin aku doang kok' jawabnya santai..
Pada hari ketiga dari total 5 hari training, Vishen Lakhiani juga melihat hal yang janggal pada seorang temannya yang juga ikutan sesi The Radical Forgiveness..
Ia terkejut karena salah seorang temannya entah kenapa ngeliatin hapenya terus dan dia nanya:
'Bro ada apa? aman kan?'
'Iya nih tiba tiba kakakku nelpon' jawabnya dengan ekspresi masih shock..
'Loh emang kenapa? kan biasa aja itu?' sahut Vishen..
'Gini bro, masalahnya, aku itu udah 2,5 tahun nggak ada komunikasi sama dia sama sekali' katanya mulai menjelaskan..
'Pas aku umur 10 tahun, abangku melakukan kekerasan seksual sama aku. Dan gara gara itu aku benci banget sama dia. Kejadian itu menghancurkan aku selama puluhan tahun' -> Dia berumur saat itu 50 tahunan.
'Aku jadi nggak bisa punya hubungan yang sehat dan normal (baca: menikah) dan Kalau lagi pengen nganu ya aku nyewa para 'penjual daging mentah' aja bro'
'Nggak cuman itu bro, aku juga kecanduan kokain selama puluhan tahun ini. Pokoknya gua benciiii banget sama abang gua!
'Dan puncaknya gua nggak mau ngobrol lagi sama abang gua udah 2,5 tahun ini'
Dan ini yang bikin gua heran, saat gua sudah memaafkan, tiba tiba abang gua ngirimin dia yang isinya video yang isinya dia minta maaf atas apa yang udah dia lakukan dulu'
'Padahal abang gua nggak tahu kalau gua lagi ikut sesi memaafkan ini bro!'
Waw, kok bisa ya, malah jadi mirip telepati nih :D
Dan Vishen yang juga ikutan camp yang sama, mengalami hal yang identik..
Terjadi fenomena yang disebut dengan 'Reality Shift' yaitu perubahan kondisi di luar diri setelah ia membereskan hal hal negatif yang masih menyiksa batinnya..
Dan rupanya, hal yang identik terjadi juga sama Vishen. Hanya dalam waktu 48 jam setelah proses memaafkan, tiba tiba jadi banyak yang ngirim pesan dia dan minta maaf!
Setelah beres emosi di dalam diri, ternyata juga berefek beresnya problem di luar diri..
Dan tentu saja, kejadian ini sangat membahagiakan untuk semua yang terlibat..
Kedamaian di dalam dan di luar diri, terjadi dengan sendirinya 🙂
Nah anda sendiri gimana?
Mau bisa memaafkan dan terbebas dari derita batin sekian lama serta membantu membereskan segala isu dengan metode memaafkan?
Kalau jawabannya YA, ma anda bisa gunakan tools ‘Automatic Forgiveness’ agar insya Allah bisa memaafkan dengan lebih mudah dan merdeka dari duka nestapa yang selama ini sudah menggelayuti anda 🙂
Hubungi 0821 4336 7469 untuk info selengkapnya ya.
Early Bird hanya hingga Sabtu, 15 Maret 2025.
BONUS AUDIO ‘Automatic Productivity Booster for Content Creator’ dan ‘Automatic Memory Booster’ untuk 20 pendaftar pertama 🙂
Karena memaafkan adalah kemerdekaan, kekayaan dan kebahagiaan :)
Salam :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar