Kamis, 14 November 2013

Right Brain Meditation.


Jika kau terlalu banyak belajar dan merasa bingung, maka diamlah sejenak. Tutup matamu ditempat yang sepi, perhatikan seliweran lintasan pikiran dan rasa yang terjadi, lalu tontonlah semuanya seperti kau menonton Film. Lakukan selama yang kau mau.


Ini akan membuat pikiranmu lebih jernih dan pada saat yang tepat, atas izinNya, bawah sadarmu akan memunculkan kerlingan intuisi yang jernih serta kelengangan di pikiran.

Lakukan Sekarang dan ceritakan padaku apa yang kau rasakan

#RightBrainMeditation

2 komentar: